IPS

Pertanyaan

bagaimana peranan atau fungsi dari pranata politik dalam kehidupan kalian ?jelaskan dengan di sertai contohnya

2 Jawaban

  • Adanya suatu negara tentunya ada pula sistem pemerintahan yang menjalankan negara tersebut menjadi negara yang teratur serta berkembang dan maju. Begitu pula dengan negara Indonesia yang memiliki sistem politik. Politik sendiri yaitu pengetahuan mengenai adanya ketatanegaraan yang meliputi segala urusan dan tindakan yang berhubungan dengan pemerintahan negara. Politik juga yang mengatur hubungan antar negara terhadap negara lainnya. Serta usaha dan aktivitas masyarakat dalam menjalankan serta memperoleh dan juga mempertahankan kekuasaan yang kaitannya dengan pemerintahan negara. Pranata politik juga sebagai bagian dari bentuk pranata sosial yang berperan penting bagi kehidupan berbangsa dan bernegara. Pengertian dari peranata politik yaitu peraturan-peraturan dan nilai-nilai yang tertilis maupun yang tidak tertulis yang mengatur aktivitas politik dalah kehidupan bermasyarakat. Adapun fungsi pranata politik yang menjadi acuan untuk bangsa Indonesia.
  • MEMBUAT NEGARA YANG TERATUR MENJADI BERKEMBANG DAN MAJU

Pertanyaan Lainnya